Pada kesempatan kali ini kelompok kami akan membahas mengenai pemberian texture pada suatu objek 3D menggunakan aplikasi Blender 3D. Berikut langkah-langkahnya :
- Membuat object kubus, lalu pipihkan dan atur dengan men-scale objek tersebut terhadap sudut-sudut tertentu sehingga membentuk seperti gambar dibawah ini
- Setelah langkah diatas, dilanjutkan dengan membuat objek seperti gambar dibawah ini sebagai tembok dengan cara membuat ruas. Pembuatan bentuk objek di bawah dilakukan dengan cara memberikan ruas-ruas terlebih dahulu, sesuai dengan bentuk yang diperlukan. Tekan Ctrl + R untuk menambah kan ruas, lalu extrude object tersebut ke arah sumbu z hingga membentuk dinding atau tembok. Tampilannya akan seperti dibawah ini
- Setelah langkah diatas dilakukan, maka langkah selanjutnya meng-extrude kembali bagian atas dari tembok tersebut, sehingga tampilannya akan terlihat seperti dibawah ini.
- Langkah selanjutnya, tambahkan object Plane yang akan digunakan sebagai atap nya. Bentuk plane tersebut dengan mengedit sudut tengah nya dengan cara menariknya ke atas(searah sumbu z) hingga tampilannya seperti dibawah ini.
- Langkah selanjutnya memberikan texture pada objek tersebut dengan masuk ke edit mode terlebih dahulu, ke face select, lalu pilih salah satu tembok, masukan texture dengan cara : pada properties, klik texture yang akan kita gunakan dan klik unwrap, selanjutnya sesuaikan dengan texturenya. Lakukan hal yang sama untuk tembok-tembok yang lainnya yang akan diberikan texture.
- Langkah selanjutnya memberikan texture pada bagian lantai dengan cara yang sama yaitu ubah ke edit mode, dilanjutkan dengan ke face select, lalu pilih salah satu lantai, masukan texture dengan cara pada properties, klik texture yang akan kita gunakan dan klik unwrap, selanjutnya sesuaikan dengan texturenya. Lakukan hal yang sama untuk bagian lantai yang lainnya yang akan diberikan texture.
- Langkah selanjutnya memberi texture pada atap dengan cara yang sama seperti di atas. Ubah ke edit mode, dilanjutkan ke face select, lalu pilih salah satu atap, masukan texture dengan cara pada properties, klik texture yang akan kita gunakan dan klik unwrap, selanjutnya sesuaikan dengan texturenya. Lakukan hal yang sama untuk bagian atap yang lainnya yang akan diberikan texture.
- Setelah semua selesai diberikan texture, maka berikut tampilannya ketika diubah ke Rendered Mode.
- Dan dibawah ini tampilan detail tembok yang diberikan texture.
- Sedangkan dibawah ini adalah tampilan secara detail pada bagian atap yang sudah ditambahkan dengan texture.
- Lalu dibawah ini adalah tampilan secara detail pada bagian lantai yang sudah ditambahkan dengan texture.
- Langkah selanjutnya adalah membuat kursi dengan cara menambahkan 2 kubus, lalu atur sehingga kubus tersebut seperti gambar dibawah ini.
- Selanjutnya membuat dudukan untuk kursi. Tambahkan objek kubus dengan cara tekan shift+A pada keyboard. Tarik sumbu x dan y untuk mengatur bentuknya menjadi bentuk balok. Lalu pipihkan dengan cara tarik kebawah sumbu z nya. Setelah itu seleksi objek balok lalu pindah ke edit mode. Tekan ctrl+R untuk memberi ruas pada objek agar mudah dimodifikasi. Kemudian bentuk menjadi bentuk seperti dibawah ini.
- Jika sudah, kembali lagi ke object mode dan dibawah ini adalah tampilannya.
- Langkah selanjutnya yaitu memberi texture pada objek. Pada edit mode, seleksi bagian atas objek dudukan kursi. Tekan (hotkey) U pada keyboard lalu pilih unwrap. Kemudian pada properties, klik pilihan texture. Pada texture, klik new lalu scrool kebawah dan klik open untuk membuka gambar texture yang telah disiapkan. Maka akan muncul seperti gambar dibawah ini.
- Sama seperti cara diatas, hanya saja dibawah ini untuk bagian pinggir kursi.
- Untuk kaki kayu menggunakan texture seperti semen, select kaki kayu, lalu unwrap dan sesuaikan dengan texturenya.
- Dibawah ini gambar setelah kursi diberi texture secara keseluruhan.
- Lalu dibawah ini adalah tampilan secara detail pada kursi yang sudah ditambahkan dengan texture.
- Dan ini hasil objek-objek yang telah diberi texture telah digabungkan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar